MENGIKUTI RAPAT KOORDINASI DAN SOSIALISASI DANDAPALA DIGITAL SECARA DARING
PT PALEMBANG. Senin, 23 Desember 2024. Ketua Pengadilan Tinggi Palembang Bapak Nugroho Setiadji didampingi oleh Panitera dan Sekretaris mengikuti Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Dandapala Digital yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Badan Peradilan Umum Mahkamah Agung RI.